KBPPP Audiens Ke Kapolres Purbalingga Di Dampingi Kasat Binmas

Sabtu, 14 Juni 2025 - 09:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dinamikanews.net, Purbalingga – Pengurus Keluarga Besar Putra Putri Polri (KBPPP) Resor Purbalingga telah melaksanakan Audiens atau kunjungan ke Kapolres Purbalingga juga sebagai Pelindung untuk menyampaikan dan membahas rencana dalam waktu dekat pada bulan Juli 2025 mendatang yaitu Musyawarah Resor (Musres) dan Pelantikan Pengurus yang baru masa bakti 2025 – 2030, Jum’at (13/6/2025)

Hadir Kapolres Purbalingga AKBP Achmad Akbar, S.I.K, M.Si Wakapolres Kompol Agus Amjat, S.H, M.M, Kasat Binmas AKP Tedy Subyarsono, S.H, M.H, Kasi Propam AKP Pardjono di ruang tamu Kapolres.

Dari Pengurus KBPPP Resor Purbalingga, Ketua/ Erna Ramyaningsih, S.H, M.H, Sekretaris/ Sri Wiharyati, Bid. Sibhara/ Hery Warsito, Bid.Komunikasi dan Dokumentasi/ Hermawan Setiyono, Bid. Seni dan Budaya/ Agus Sulistyanto, Bid.Olahraga/ Satria,

“Bapak Kapolres sangat mendukung dengan adanya KBPPP Purbalingga di setiap kegiatan terutama yang akan di laksanakan yaitu Musres dan Pelantikan Pengurus yang baru juga perekrutan anggota putra/putri polri.” Ungkapnya

Baca Juga :  Kegiatan Ngobrol Bareng Pemuda Gereja Dan Kapolres

Kapolres Purbalingga AKBP Ahmad Akbar yang di dampingi Wakapolres Agus Amjat, S.H, M.M merespon positif dengan kegiatan-kegiatan KBPPP di Purbalingga,

“Kami mendukung di setiap kegiatan untuk mengadakan Musres dan Pelantikan dan Insya Alloh akan hadir juga membantu untuk perekrutan anggota melalui Satbinmas.” Ujarnya.

 

Kurang dari satu jam pertemuan berlangsung dengan hangat dan akrab karena waktu mendekati Sholat Jum’at.

 

baca juga  Pertama Kali, Seorang Pastor dari NTT Lulus Seleksi Perwira Polri

Kemudian melaksanakan Sholat Jum’at bersama di Masjid Ar Rabbani dalam  Mapolres dan makan siang bersama di Aula Wicaksana Lagawa.

Salam Setia,

KBPPP Resor Purbalingga.

Penulis : Hermawan

Sumber Berita : KBPPP Resor Purbalingga

Berita Terkait

Sinergi Mendes Yandri dan Bupati Ratu di Doa Akhir Tahun Desa Ujung Tebu
Begitu Khidmat Cara Bupati Brebes Rayakan Tahun Baru, Tunjukkan Sifat Kepedulian Terhadap Masyarakat Bawah 
Prabowo Tegaskan Tidak akan Tinggalkan Rakyat Tertimpa Musibah
Polres Tasikmalaya Kota Bertindak Cepat Tindaklanjuti Laporan Gangguan Kamtibmas di Perumahan Mutiara Putra Ciawi Regency
Lebih dari Sekadar Transaksi, BRI KC Cilegon Gelar Doa Pagi untuk Kesehatan dan Kelancaran Usaha Nasabah
Kebersihan dan Keamanan Jadi Prioritas, BRI KC Cilegon Jaga Kenyamanan Nasabah di Galeri ATM
Suasana Ceria Warnai Kantor BRI KC Cilegon, Guru dan Staf MTsN 2 Kota Cilegon Manfaatkan Layanan BRIGUNA
Senyum Ceria Pegawai BPN Kota Cilegon, BRIGUNA Jadi Solusi Pembiayaan Andalan di BRI KC Cilegon

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 18:59 WIB

Sinergi Mendes Yandri dan Bupati Ratu di Doa Akhir Tahun Desa Ujung Tebu

Kamis, 1 Januari 2026 - 13:56 WIB

Begitu Khidmat Cara Bupati Brebes Rayakan Tahun Baru, Tunjukkan Sifat Kepedulian Terhadap Masyarakat Bawah 

Kamis, 1 Januari 2026 - 08:00 WIB

Prabowo Tegaskan Tidak akan Tinggalkan Rakyat Tertimpa Musibah

Rabu, 31 Desember 2025 - 18:37 WIB

Polres Tasikmalaya Kota Bertindak Cepat Tindaklanjuti Laporan Gangguan Kamtibmas di Perumahan Mutiara Putra Ciawi Regency

Rabu, 31 Desember 2025 - 17:49 WIB

Kebersihan dan Keamanan Jadi Prioritas, BRI KC Cilegon Jaga Kenyamanan Nasabah di Galeri ATM

Berita Terbaru