Sinergitas TNI POLRI Hari Bhayangkara Ke – 78 Berolahraga Bersama

Jumat, 28 Juni 2024 - 21:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Purbalingga, lensabumi.com – Polres Purbalingga menggelar kegiatan olahraga bersama Sinergitas TNI-Polri dalam rangka Hari Bhayangkara ke-78 tahun 2024. Kegiatan digelar di komplek GOR Goentoer Darjono PurbaIingga, Jumat (28/6/2024).

Dalam olahraga sinergitas personel TNI dari Kodim 0702 Purbalingga, Batalyon 406 Candra Kusuma dan Lanud Jenderal Besar Soedirman berbaur bersama dengan polisi dari Polres Purbalingga dan polsek jajarannya. Kegiatan juga diikuti oleh Bhayangkari.

Baca Juga :  Senam Sehat Sate Blengong Pecahkan Rekor MURI

Olahraga sinergitas diawali dengan jalan sehat keliling GOR Goentoer Darjono PurbaIingga. Selanjutnya mengikuti senam bersama serta sejumlah lomba dan permainan kekompakkan.

Ada perlombaan tarik tambang, lari sambil gendongan, kekompakkan gerakan regu, menangkap bebek dan memasukkan pensil ke dalam botol. Acar diselingi dengan hiburan musik dan puluhan doorprize menarik.l dengan hadiah utama berupa kulkas.

Kapolres Purbalingga AKBP Hendra Irawan mengatakan bahwa olahraga sinergitas TNI-Polri digelar dalam rangka menyambut Hari Bhayangkara ke-78 tahun 2024 yang diperingati setiap tanggal 1 Juli.

Baca Juga :  Refleksi Akhir Tahun 2024 Kementrans Mengentaskan Kemiskinan

“Olahraga bersama ini dilaksanakan untuk meningkatkan sinergitas TNI-Polri di Kabupaten Purbalingga,” ucap kapolres.

Kapolres berharap melalui olahraga bersama ini kekompakkan, keakraban dan silaturahmi TNI-Polri di Kabupaten Purbalingga terus terjalin dan terjaga dengan baik. Sehingga mampu mendukung terciptanya kamtibmas yang kondusif dan suksesnya pembangunan nasional.(*)

Berita Terkait

Pemda Brebes Menggelar Forum Konsultasi Publik, Guna Menampung Usulan Kelengkapan RKPD 2027
Kolaborasi Brebes Dan Tegal Raya, Sepakati Kerja Sama Pengolahan Limbah Jadi Energi Listrik
Banjir Rendam Akses Ponpes, Polsek Tigaraksa Evakuasi 80 Santri Al-Fattah
Sanggar Putro Satriyo Pambuko Jagad Salurkan Bantuan Korban Banjir di Pasar Kemis Tangerang
Pemilu 2029 Jadikan Jawa Tengah Tetap Menjadi Kandang Banteng, Semangat Dan Kesetiaan Tetap Kita Jaga!
Diduga Salah Satu Tempat Hiburan Malam Di Batam Sebagai Sarang Perjudian, Masyarakat Berharap Adanya Penindakan
LSBSN Tuntut Pemkab Tangerang Segera Review Perijinan & RTRW
Bupati Brebes Menang Di PTUN Semarang, Atas Gugatan Keputusan Bupati Brebes Nomor 500/ 722 Tahun 2025

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 17:01 WIB

Pemda Brebes Menggelar Forum Konsultasi Publik, Guna Menampung Usulan Kelengkapan RKPD 2027

Rabu, 28 Januari 2026 - 12:11 WIB

Kolaborasi Brebes Dan Tegal Raya, Sepakati Kerja Sama Pengolahan Limbah Jadi Energi Listrik

Senin, 26 Januari 2026 - 17:40 WIB

Banjir Rendam Akses Ponpes, Polsek Tigaraksa Evakuasi 80 Santri Al-Fattah

Senin, 26 Januari 2026 - 17:39 WIB

Sanggar Putro Satriyo Pambuko Jagad Salurkan Bantuan Korban Banjir di Pasar Kemis Tangerang

Senin, 26 Januari 2026 - 14:13 WIB

Pemilu 2029 Jadikan Jawa Tengah Tetap Menjadi Kandang Banteng, Semangat Dan Kesetiaan Tetap Kita Jaga!

Berita Terbaru

Bisnis

Catatan Indonesia dari WEF Davos 2026

Selasa, 27 Jan 2026 - 22:04 WIB