81 Mufasir Qur’an Berbahasa Inggris dan Indonesia Konsentrasi Tunjukan Kecakapan di MTQ KabupatenTangerang

Jumat, 17 Januari 2025 - 15:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tangerang- Pada pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Ke-55, Cabang Tafsir Al Qur’an Bahasa Indonesia & Tafsir Al Qur’an Bahasa Inggris Penuh Konsentrasi. Berlangsung di Musolah Miftahul Jannah Desa Pasilian Kecamatan Kronjo, Arena VIII (16/01/25).

Sebanyak 38 Peserta cabang Tafsir Al Qur’an Bahasa Inggris dan 43 peserta tafsir Al Qur’an Bahasa Indonesia mengikuti MTQ Ke-55 tingkat Kabupaten Tangerang penuh konsenterasi.

Ketua Dewan juri Prof. Dr. H. Ahmad Qurtubi, MA menyampaikan peserta MTQ Ke-55 Tingkat Kabupaten Tangerang khusus nya cabang Tafsir Al Qur’an Bahasa Indonesia & Tafsir Al Qur’an Bahasa Inggris layak dan siap bersaing di ajang MTQ Prov Banten.

Baca Juga :  Bupati Tangerang Dampingi Menteri LH Tinjau TPA Jatiwaringin

“Melihat dari peserta yang tampil semuanya bagus dan ada peningkatan dari tahun sebelumnya serta peserta mempersiapkan diri dengan maksimal sehingga secara penilaian semua ketat,” ungkapnya.

Ahmad Qurtubi menegaskan, di cabang ini terdapat 9 juri yang menilai, meliputi 3 juri bidang fasohah, 3 juri bidang tajwid dan 3 juri bidang tafsir.

“Berharap dengan adanya MTQ ini, dapat memotivasi bagi para generasi penerus yang sedang belajar untuk terus mengasah diri dalam tafsir Al Qur’an melalui berbagai bahasa salah satunya basaha Inggris dan Indonesia,” Ucapnya.

Baca Juga :  Jasa Marga Raih Penghargaan Special CSR Award 2024

Sementara itu Maulan peserta dari kontingen Kecamatan Sepatan menuturkan perhelatan MTQ Ke-55 tingkat Kabupaten Tangerang tahun ini penuh dengan persiapan untuk mencapai hasil yang maksimal.

“InsyaAllah secara mental dan materi siap sehingga mendapatkan juara pada cabang tafsir Al-Quran bahasa inggris,” tutup dia. (Andi)

Berita Terkait

Sinergi Mendes Yandri dan Bupati Ratu di Doa Akhir Tahun Desa Ujung Tebu
Begitu Khidmat Cara Bupati Brebes Rayakan Tahun Baru, Tunjukkan Sifat Kepedulian Terhadap Masyarakat Bawah 
Prabowo Tegaskan Tidak akan Tinggalkan Rakyat Tertimpa Musibah
Polres Tasikmalaya Kota Bertindak Cepat Tindaklanjuti Laporan Gangguan Kamtibmas di Perumahan Mutiara Putra Ciawi Regency
Lebih dari Sekadar Transaksi, BRI KC Cilegon Gelar Doa Pagi untuk Kesehatan dan Kelancaran Usaha Nasabah
Kebersihan dan Keamanan Jadi Prioritas, BRI KC Cilegon Jaga Kenyamanan Nasabah di Galeri ATM
Suasana Ceria Warnai Kantor BRI KC Cilegon, Guru dan Staf MTsN 2 Kota Cilegon Manfaatkan Layanan BRIGUNA
Senyum Ceria Pegawai BPN Kota Cilegon, BRIGUNA Jadi Solusi Pembiayaan Andalan di BRI KC Cilegon

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 18:59 WIB

Sinergi Mendes Yandri dan Bupati Ratu di Doa Akhir Tahun Desa Ujung Tebu

Kamis, 1 Januari 2026 - 13:56 WIB

Begitu Khidmat Cara Bupati Brebes Rayakan Tahun Baru, Tunjukkan Sifat Kepedulian Terhadap Masyarakat Bawah 

Kamis, 1 Januari 2026 - 08:00 WIB

Prabowo Tegaskan Tidak akan Tinggalkan Rakyat Tertimpa Musibah

Rabu, 31 Desember 2025 - 18:37 WIB

Polres Tasikmalaya Kota Bertindak Cepat Tindaklanjuti Laporan Gangguan Kamtibmas di Perumahan Mutiara Putra Ciawi Regency

Rabu, 31 Desember 2025 - 17:49 WIB

Kebersihan dan Keamanan Jadi Prioritas, BRI KC Cilegon Jaga Kenyamanan Nasabah di Galeri ATM

Berita Terbaru