Ketua DPC LSM Seroja, Muhidin, Apresiasi Keberhasilan Kecamatan Pakuhaji Raih Juara Umum di Porkab Tangerang

Jumat, 14 November 2025 - 06:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua DPC LSM Seroja, Muhidin, Apresiasi Keberhasilan Kecamatan Pakuhaji Raih Juara Umum di Porkab Tangerang

Ketua DPC LSM Seroja, Muhidin, Apresiasi Keberhasilan Kecamatan Pakuhaji Raih Juara Umum di Porkab Tangerang

Dinamikanews.net | Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Seroja, *Muhidin*, memberikan apresiasi tinggi atas keberhasilan Kecamatan Pakuhaji” yang berhasil meraih **Juara Umum ** pada Pekan Olahraga Kabupaten (Porkab) Tangerang tahun ini,” Kamis, (13/11/2025).

Menurut Muhidin, capaian tersebut merupakan bukti nyata bahwa pembinaan olahraga di tingkat kecamatan Pakuhaji berjalan dengan baik serta adanya dukungan dan kerja sama yang solid antara para atlet, pelatih, dan pemerintah kecamatan.

“Saya sangat bangga dan memberikan apresiasi setinggi-tingginya kepada seluruh atlet, pelatih, dan pihak Kecamatan Pakuhaji, Prestasi ini adalah hasil kerja keras, disiplin, dan semangat juang yang luar biasa,” ujar Muhidin ketua DPC LSM seroja kabupaten Tangerang

Baca Juga :  Akhirnya Terbongkar..!! Marketing Judol di Pelabuhan Digerebek, 3 Orang Ditangkap Polisi

Muhidin juga menambahkan bahwa keberhasilan ini diharapkan menjadi motivasi bagi generasi muda di wilayah Pakuhaji dan sekitarnya untuk terus mengembangkan potensi diri melalui olahraga.

“Kemenangan ini bukan hanya soal piala, tapi tentang semangat kebersamaan dan sportivitas. Semoga ke depan, Kecamatan Pakuhaji bisa terus mempertahankan prestasi dan menjadi contoh bagi kecamatan lainnya di Kabupaten Tangerang,” tambahnya.

Baca Juga :  Peringatan Hari Bhayangkara ke-78, "Polri Presisi Mendukung Percepatan Transformasi Ekonomi Yang Berkelanjutan Menuju Indonesia Emas"

Lanjut Muhidin bahwa Porkab Tangerang tahun ini diikuti oleh seluruh kecamatan di Kabupaten Tangerang dengan mempertandingkan berbagai cabang olahraga. Kecamatan Pakuhaji berhasil keluar sebagai juara umum setelah mengumpulkan medali terbanyak di antara peserta lainnya.

Pemerintah Kabupaten Tangerang turut menyampaikan selamat kepada seluruh kontingen Pakuhaji atas prestasi membanggakan tersebut. Diharapkan hasil ini menjadi momentum untuk meningkatkan pembinaan olahraga daerah dan melahirkan atlet-atlet berprestasi di tingkat provinsi maupun nasional,” tandasnya.

Berita Terkait

Kemudahan Dalam Jangkauan, awal tahun 2026 Kecamatan Kelapa Dua Perkenalkan Inovasi Digital “Pedas Dikit” dalam hal pelayanan Adminduk
Sinergi Mendes Yandri dan Bupati Ratu di Doa Akhir Tahun Desa Ujung Tebu
Begitu Khidmat Cara Bupati Brebes Rayakan Tahun Baru, Tunjukkan Sifat Kepedulian Terhadap Masyarakat Bawah 
Prabowo Tegaskan Tidak akan Tinggalkan Rakyat Tertimpa Musibah
Polres Tasikmalaya Kota Bertindak Cepat Tindaklanjuti Laporan Gangguan Kamtibmas di Perumahan Mutiara Putra Ciawi Regency
Lebih dari Sekadar Transaksi, BRI KC Cilegon Gelar Doa Pagi untuk Kesehatan dan Kelancaran Usaha Nasabah
Kebersihan dan Keamanan Jadi Prioritas, BRI KC Cilegon Jaga Kenyamanan Nasabah di Galeri ATM
Suasana Ceria Warnai Kantor BRI KC Cilegon, Guru dan Staf MTsN 2 Kota Cilegon Manfaatkan Layanan BRIGUNA

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 21:05 WIB

Kemudahan Dalam Jangkauan, awal tahun 2026 Kecamatan Kelapa Dua Perkenalkan Inovasi Digital “Pedas Dikit” dalam hal pelayanan Adminduk

Kamis, 1 Januari 2026 - 18:59 WIB

Sinergi Mendes Yandri dan Bupati Ratu di Doa Akhir Tahun Desa Ujung Tebu

Kamis, 1 Januari 2026 - 13:56 WIB

Begitu Khidmat Cara Bupati Brebes Rayakan Tahun Baru, Tunjukkan Sifat Kepedulian Terhadap Masyarakat Bawah 

Kamis, 1 Januari 2026 - 08:00 WIB

Prabowo Tegaskan Tidak akan Tinggalkan Rakyat Tertimpa Musibah

Rabu, 31 Desember 2025 - 17:55 WIB

Lebih dari Sekadar Transaksi, BRI KC Cilegon Gelar Doa Pagi untuk Kesehatan dan Kelancaran Usaha Nasabah

Berita Terbaru